CARA MUDAH UPLOAD GAMBAR KE INTERNET MENGGUNAKAN TINYPIC



Ada banyak website yang menyediakan tempat untuk upload gambar ke internet secara gratis. Namun, dari sekian banyak web tersebut LMS (Daring GP) merekomendasikan TinyPic sebagai media untuk meng-upload foto atau gambar ke internet. Jika anda adalah tipe orang yang menyukai tampilan web yang simpel dan tidak harus mendaftar atau menverifikasi email terlebih dahulu sebelum menggunakan layanan upload gambar di internet, maka Tinypic adalah solusinya.

Tutorial Cara Upload Gambar ke Internet Menggunakan Tinypic


Pertama buka web http://tinypic.com, maka akan muncul tampilan web seperti berikut

Lalu klik>>> Browse terus pilih gambar yang akan di upload
File type >>>pilih image (karena kita disini akan upload gambar),
Tags >>>biarkan kosong, 
Resize >>>pilih default,
Share >>>biarkan saja, lalu kemudian klik upload.
Maka akan muncul kotak Capca, isikan sesuai dengan gambar tulisan yang di tampilkan.


Lalu tunggu hingga proses upload selesai, setelah selesai akan muncul link gambar yang sudah anda upload
Link gambar ini dapat anda pakai untuk menampilkan gambar yang sudah anda upload ke dalam blog, email ataupun forum.


NB: Jika code direct link foto anda tidak muncul, pastikan Plugin Flash Player anda aktif atau up to date
Dari beberapa kelebihan yang dimilikinya, tinypic juga memiliki beberapa kekurangan yaitu iklan yang menutupi dan beberapa popup yang menganggu. Namun, hal itu cukup melegakan untuk web upload gambar yang gratis dan tanpa harus registrasi. Demikian, semoga membantu.
(Dari berbagai sumber)


Posting Komentar

0 Komentar